perawatan wajah/14 Cara Memutihkan Wajah Secara Alami (Bagian 1) /Pinterest


Ilustrasi perawatan wajah/14 Cara Memutihkan Wajah Secara Alami (Bagian 1) /Pinterest
RINGTIMES BANYUWANGI - Untuk meningkatkan kepercayaan diri kebanyakan orang, khususnya perempuan salah satunya dengan memiliki wajah yang putih berseri.

Akhirnya banyak orang yang kemudian mencoba berbagai cara dan usaha agar kulit wajahnya bisa terlihat putih.

Tapi kita juga harus memperhatikan penggunaan pemutih yang aman untuk digunakan. Karena jika asal-asalan, itu akan bisa merusak kulit wajah jika digunakan dalam jangka panjang.



Oleh karena, perhatikan cara untuk mencerahkan wajah dengan cepat serta memakai bahan alami yang aman dan tidak berbahaya bagi kulit seperti dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari laman 99.co berikut ini:

1. Tomat

Advertising

Advertising

Tomat adalah sayuran “multitalenta” yang dapat dipadukan dengan berbagai macam makanan.

Sifat antioksidannya ternyata dapat melindungi kulit dari risiko radikal bebas serta sinar UV.

Baca Juga: Smartphone Terbaru 2020, Huawei Mate 40, Mate 40 pro dan Mate 40 Pro+

Untuk mendapatkan manfaatnya, kamu bisa memakan atau meminum jus tomat secara teratur atau memakai masker yang dibuat dari buah ini.



  
TAGS
tomat
 
madu
 
bahan alami
 
Perawatan Wajah
 
jeruk nipis
 dan menggunakan masker masker wajah seperti jeruk nipis dicampur madu lagi aduk aduk sampai merata

bengkoang diparut 

Komentar

Postingan Populer